Senin, 18 Mei 2009

Sekretaris

Sekretaris

a. Bagian Organisasi :
  • Mensosialisasikan mars dan hymne DWP yang dilaksanakan tiap pertemuan serta pemakaian seragam kerja DWP.
  • Penyelenggaraan pertemuan rutin dua bulan sekali.
  • Pendataan anggota.
b. Badan Administrasi Umum
  • Menyelesaikan atau meneruskan surat-surat yang masuk.
  • Mengadakan ATK.
  • Mempersiapkan rapat-rapat (rapat rutin dan insedentil)
  • Membuat dan mengarsipkan tulisan organisasi.
  • Memberikan pelayananan administrasi organisasi.
  • Inventarisasi.
  • Membuat LPPK tahunan bekerja sama dengan bidang-bidang.
  • Membuat program kerja sekretaris
  • Jumlah surat masuk : 19 buah
  • Jumlah surat keluar : 15 buah
c. Bagian Informasi :
  • Menerima dan mendistribusikan media informasi dari DWP JATIM
  • Membuat dokumentasi kegiatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar